Press "Enter" to skip to content

Kuan-yin Beach : Pantai pertama yang saya kunjungi di Taiwan.

0

Saya memang memiliki hobi traveling, apakah itu sendirian atau bersama-sama tak heran bila di Indonesia saya juga membuat startup tentang wisata bersama teman-teman yang bernama HIDENIA.

Tujuan utama startup ini sebenernya hanya untuk bersyukur.. Detailnya dapat anda baca sendiri di artikel pada tautan berikut.

Setelah saya sampai di Taiwan untuk melanjutkan studi, hal pertama yang terbayang adalah apa saja tujuan traveling pada negara ini. Nah, pertama kali tujuan saya bersama teman-teman adalah Kuan-yin Beach.. yang ternyata kami mendapatkan bonus satu destinasi yang dekat dengan Kuan-yin Beach yaitu Baisha Cape Lighthouse.

Berikut video dokumentasi yang saya buat, sudah lama saya tidak mengedit video karena keterbatasan lisensi program yang saya miliki. Alhamdulillah, akhirnya setelah 1 bulan lebih disini, saya dapat menikmati vitaminSEA. Ayok traveling!…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Read previous post:
Mata Kuliah dengan Kredit 0 itu Wajib atau Opsional ?

Pertama saat datang di kampus National Central University, sama seperti pada kampus umumnya, bahwa selain melakukan registrasi ulang dan tes...

Close